Untuk kamu yang suka tampil minimalis,
koleksi terbaru Bilhikma kali ini ditujukan buat siapapun yang suka tampil minimalis. Cuma pakai kaos, celana jeans atau chinos, bawa tas terus pamitan sama orang rumah. Siap beraktifitas dengan sat sit set deh.
Mau tampil keren? pake Zayn 😉
- Tersedia dalam 3 varian warna : teracota, steel blue, leaf green
- Size 6, 8, 10 menggunakan bahan cotton combed 24s
- Size 12, 14, 16 menggunakan bahan cotton combed 30s
- Ada sedikit perbedaan warna antara bahan 24s dan 30s yah (cek gambar)
- Aksen tulisan Be The Light dibagian depan
- Signature bilhikma dibawah sebelah kanan
- otentik pocket disebelah kiri baju
Pilih dari sekarang jangan sampai kehabisan! ✨